Prinsip Usability Tugas M2

Menurut Jacob Nielson tahun 1993 (Harrison, dkk,2013),usability didefinisikan sebagai kemampuan sistem untuk memenuhi kebutuhan pengguna dengan 5 atribut penilaian yaitu learnability,efficiency,memorability,erors,dan satisfacation.

Prisnsip usability juga terdapat 6 hal yang perlu kita perhatikan yaitu:
-Human Ability
-Human Capability
-Memory
-Proses
-Observasi
-Problem Solving

1.Human Abilities
   Good : Kapasitas tak terbatas dari LTM (Long-Term Memory)
                Durasi & kompleksitas LTM
                Tingginya kemampuan belajar
                Kuatnya mekanisme perhatian
                Kuatnya pengenalan pola
   
    Bad   : Kapasitas terbatas STM (Short Term Memory)
                Durasi terbatas STM
                Akses untuk LTM kurang bisa diandalkan
                Rawan kesalahan pengolahan
                Pengolahan Lambat

User Centered Design (UCD)
metode dalam suatu perancangan desain yang berfokus pada kebutuhan user,Bagian dari SDLC (System Development Life Cycle),sehingga desain aplikasi yang dikembangkan melaui UCD akan dioptimalkan dan fokus pada kebutuhan end-user sehingga diharapkan aplikasi yang akan mengikuti kebutuhan user dan user tidak perlu mengubah prilaku untuk menggunakan aplikasi 

Memory
Secara umum ada 3 jenis/fungsi memori:
1.Tempat penyaringan (sensor)
2.Tempat memproses ingatan (memori jangka pendek) perhatian
3.Memori jangka panjang

Type Memory
Terdapat 4 tipe memori:
1.Perceptual Buffer (Memori Sensor)
2.Short Term Memory (STM)
3.Intermediate
4.Long Term Memory (LTM)

Memory Episodik merupakan representasi internal dari sebuah peristiwa yang dialami secara langsung
Contoh: saat seseorang mengingat kala kucing mengejutkannya di tengah malam dengan melompat keranjangnya,orang tersebut telah memanggil kembali memori episodik

Proses informasi pada manusia terdiri dari 3 sistem utama:
1.perseptual menagani sensor dari luar sebagai buffer untuk menampung masukan yang diterima dari         indra manusia diproses untuk di teruskan ke otak (memory)
2.kognitif memproses hubungan keduanya
3.sistem motor memngontrol aksi/respon (pergerakan,kecepatan,kekuatan)

Observation
1.Orang lebih fokus untuk menyelesaikan masalah,tidak untuk belajar menggunakan suatu sistem            secara efektif.
2.Orang menggunakan perbandingan jika tidak ada penyelesaian
3.Orang lebih kepada heuristic daripada algorithmic lebih mencoba - coba daripada pemikiran matang
4.Orang lebih memilih sub-strategi untuk masalah yang tidak terlalu penting
5.Orang belajar strategi lebih baik dengan latihan 

Pemecahan Masalah (Problem Solving)
Deduktif  if A then B
Induktif Generalisasi dari kasus sebelumnya untuk belajar tentang yang baru
Abduktif Reasons from a fact to the action or state that caused it

                   


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sistem informasi pada PT.Unilever Tbk

Role Model

Jika bekerja di desain grafis ingin menjadi apa?